BPN Lampura Targetkan 16.100 Sertifikat Tahun 2022

Lensa News58 views

Lampung Utara, Lensalampung.com – Sebagai bentuk komitmen dalam mempercepat penyelesaian pengadaan tanah. serta mendukung percepatan pembangunan infrastruktur, Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Lampung Utara menargetkan 16.100/ (Enam Belas Ribu seratus) Sertifikat Tahun 2022 Pembuatan PTSL atau biasa masyarakat menyebutkannya PRONA.

PTSL yang berlaku saat ini yaitu. Instruksi Presiden Nomor 2 Tahun 2018. tentang Percepatan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap, Peraturan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional Nomor 6 Tahun 2018 tentang Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap, Keputusan Bersama Menteri Agraria dan Tata Ruang.

“Dan untuk Mencapai Target Tersebut khususnya pihak kami kedepankan bekerjasama dengan Porkompimda lainnya yang ada di daerah ini. akan mengadakan sosialisasi, Ke masyarakat tentang khususnya program tersebut.

Hal itu yang di ungkapkan Oleh Nugroho Wasono Adji, SH. Selaku Kepala Sub Bagian TU. Mewakili Kepala ATR/BPN Lampung Utara. Saat di konfirmasi Oleh awak Media, ucapnya” Kamis (27/01/2022).

“Joko Mansyur (43). Warga Sribasuki Mengatakan dengan adanya program PTSL dirinya sangat bersyukur Dan berterima kasih kepada. Pemerintah khususnya kementerian Agraria Dan Tata Ruang/ Badan Pertahanan Nasional. dengan ada program tersebut,Saya sudah ada Sertifikat.Dan menghindari sengketa serta perselisihan di kemudian hari.” Ungkapnya.(Ccp/Bbn)